GUYoGpApTSrlBSY5TpC8BSd8Ti==

Beberapa SDN di Kabupaten Majalengka Terima Bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK) TA 2024

SIDIKJARI- Dinas pendidikan Kabupaten Majalengka terus genjot pembangunan di bidang sarana prasarana melalui program Dana Alokasi Khusus (DAK) TA 2024 yang di salurkan ke 19 SDN se-kabupaten Majalengka.

Tujuan dinas pendidikan menyalurkan bantuan melalui program DAK,agar kwalitas tempat belajar mengajar lebih layak dan lebih nyaman.12/10/2024

Menurut keterangan Dinas pendidikan Majalengka Rd M.Umar Ma,ruf.Sos, M.Si mengatakan," somoga dengan adanya program DAK di tahun 2024, bisa mengurangi jumlah sekolah yang rusak, pihak kami terus memantau pembangun yang sedang kerjakan oleh masing-masing sekolah.

"Untuk kedepannya dinas pendidikan terus mendata dan memantau Sekolah yang rusak, dan di ajukan ke pemerintah pusat,agar segera di realisasikan bantuan dari DAK maupun DAU, dan kami ucapkan banyak terimakasih kepada seluruh jajaran dinas pendidikan yang terus berusaha dalam meningkatkan di bidang sarana prasarana yang lebih maju lagi. Ungkapnya. (ROJAN)

Komentar0

Type above and press Enter to search.